Posts

Showing posts from March, 2019

Tutorial SketchUp : Buat Atap Rumah Gampang!

Image
Baiklah, dalam tutorial sebelumnya kita telah membahas bagaimana cara membuat dinding untuk membuat rumah, jika kita mendesain rumah, selain dinding, pintu atau jendela pastinya kita harus membuat atapnya juga. Mari kita mulai mencoba mendesain dengan membuat atap pada langkah ini.  (tulisannya memang banyak, tapi kalua diikutin bentar aja kok!) *Attention : dalam langkah-langkah harap perhatikan tools yg saya gunakan jika tidak jelas Pertama buka project yang akan kita buat atapnya, jika teman belum membuat dinding, teman sekalian bisa ikuti langkah pada tutorial sebelumnya , *pada tutorial kali ini saya menggunakan balok polos, tapi caranya tetap sama Pada bagian atas dinding mari kita buat garis tegak(warna biru) menggunakan tool pencil, lalu kita buat garis miringnya sehingga membentuk sudut segitiga. dan jangan lupa hapus garis tengahnya/ garis tegaknya Gunakan push/pull tools untuk menarik bagian segitiga tersebut kebelak...

Tutorial SketchUp : Buat Rumah Gampang!

Image
SketchUp pasti sudah tidak asing di telinga para mahasiswa teknik ataupun pekerja khususnya para arsitek, arsitek lansekap, maupun planner. Sketchup sendiri adalah sebuah perangkat lunak desain grafis yang acap kali digunakan untuk mendesain rumah, ini adalah perangkat lunak yang dikembangkan oleh Trimble . Pendesain grafis ini dapat digunakan untuk membuat berbagai jenis model, dan model yang dibuat dapat diletakkan di Google Earth , atau dipamerkan di 3D Warehouse , di render di Lumion dan aplikasi lainnya yang mendukung. Mungkin cukup untuk pengenalannya, Mari kita mulai mencoba mendesain dengan membuat dinding pada langkah ini.  (tulisannya memang banyak, tapi kalua diikutin bentar aja kok!) *Attention : dalam langkah-langkah harap perhatikan tools yg saya gunakan jika tidak jelas Pertama, Buka aplikasi SketchUp. Klik template lalu pilih sesuai kebutuhan, kali ini saya menggunakan Architectural Design-Meters karena memudahkan dalam mendesain rumah dengan s...